Wajib Coba Nih Tips Sederhana Jualan di Tiktok Untuk Melejitkan Cuanmu

- 3 Juni 2022, 08:05 WIB
Cara membatalkan belanja pesanan di TikTok Shop yang sudah dibayar lebih dari 1 barang
Cara membatalkan belanja pesanan di TikTok Shop yang sudah dibayar lebih dari 1 barang /Pixabay/Natalie_voy /

Tentu kamu merasa bahwa ketiganya penting dalam mempromosikan brand dan produkmu. Tetapi jika membuat ketiganya, maka TikTok kamu menjadi tidak khas. Maka daripada kebingungan lebih baik memilih salah satu dari ketiga model konten di atas. Konsumenmu tidak akan menjadi bingung, dan bahkan mencarimu karena ciri khas konten tersebut.

Baca Juga: Ayo Kerja di Jepang, Perusahaan Jepang dan Kemnaker Siapkan Pelatihan bagi Perawat Lansia

Pergunakan filter, effect, dan sound (lagu) yang sedang viral di TikTok

TikTok dilengkapi dengan aneka filter, effect, dan lagu, yang bergantian viralnya. Uniknya di TikTok, dengan menggunakan hal viral tersebut, maka konten kamu bisa ikut terkerek naik popularitasnya. Maka jangan abaikan penggunaan fasilitas-fasilitas tersebut. 

Jualan di TikTok memang berurusan dengan semua hal yang viral. Kamu sebagai pebisnis online harus benar-benar cermat memanfaatkan kesempatan viral tersebut. Ketinggalan hal yang viral, maka kesempatanmu untuk membangun brand awareness juga akan berlalu begitu saja.

Manfaatkan fitur stitch

Fitur satu ini juga sangat membantu untuk menaikkan pamor kontenmu di TikTok

Stitch adalah fitur yang bisa membuat kamu menampilkan video orang lain, tetapi hanya berbatas waktu selama 5 detik. 

Nah, karena bisa menampilkan video orang lain, kamu bisa memilih video yang sedang viral, dan kemudian menggabungkan dengan video milikmu. Bisa saling menguntungkan.

Baca Juga: Apa Itu HIMARS? Roket Canggih yang Dikirim AS ke Ukraina

Halaman:

Editor: Ali Majidhi Romadhoni


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini