7 Cara Menurunkan Birahi Murai Batu yang Aman dan Sangat Dianjurkan

- 25 Juni 2022, 09:30 WIB
Murai batu
Murai batu /kicaukicaucom

Sementara ini, pembaca dapat memisahkan burung Murai Batu yang sedang birahi dengan burung lainnya. Dengan begitu, maka emosi dan gejolak yang dialami burung akan berkurang secara pelan-pelan.

Berikan Pakan Khusus Pada Burung

Dilansir dari beberapa sumber, ternyata ada makanan khusus yang dapat menurunkan birahi burung Murai Batu. Makanan khusus tersebut adalah cacing, yang merupakan salah satu dari makanan burung pada umumnya.

Pembaca dapat memberikan pakan berupa cacing pada burung yang sedang birahi setidaknya dua kali sehari. Apabila tidak memiliki cacing, maka pembaca bisa mencari ulat bambu sebagai pakan alternatif.

Baca Juga: 5 Jenis Murai Batu Balak yang Bisa Anda Ketahui Beserta Harganya

Lakukan Pengembunan Pada Burung

Cara menurunkan birahi Murai Batu yang terakhir adalah dengan pengembunan. Pengembunan adalah teknik berupa meletakkan burung di tempat terbuka untuk menciptakan suasana, seolah-olah burung berada di alam bebas.

Pembaca disarankan untuk melakukan pengembunan tidak hanya untuk menurunkan tingkat stress burung. Melainkan, untuk mengurangi tingkat birahi pada burung tersebut.

Demikian beberapa cara menurunkan birahi Murai Batu yang dapat dicoba. Sebagai majikan, sudah merupakan tugas untuk menjaga kesehatan burung dari segala aspek. Apabila tidak bekerja, dapat membawa burung ke dokter hewan untuk pengecekan lebih lanjut.***

Halaman:

Editor: Luthfi Anggoro Wibowo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x