Awas Keliru ! Jangan Lafalkan Shalawat Seperti Ini Nanti Malah Dapat Dosa, Kata Gus Baha Dalam Ceramahnya

- 12 Juni 2022, 15:13 WIB
Gus Baha (KH. Bahauddin Nursalim)
Gus Baha (KH. Bahauddin Nursalim) /Tangkapan layar YouTube/Rachart Channel/

Tentangboyolali.com - Ulama Kondang KH. Ahmad Bahauddin Nursalim, atau biasa disebut Gus Baha, pernah memeringatkan jamaahnya untuk tidak bershalawat secara sembarangan.

Alasanya, jika melakukan shalawat seperti yang beliau sebutkan dalam ceramahnya malah bisa membuat yang melafalkan jadi berdosa.

Hal itu disampaikan Gus Baha mengingat pengucapan seperti itu malah akan membuat perubahan makna yang tidak seharusnya.

Baca Juga: Marak Terjadi Arisan Qurban Jelang Idul Adha, Buya Yahya Jelaskan Hukum Berkurban Patungan Dalam Islam

Jadi kesan yang ditimbulkan dari pelafalan tersebut adalah memerintahkan Allah SWT untuk melakukan shalawt kepada Rasulullah SAW.

Sementara dilain sisi, orang yang melafalkan sholawat justru tidak bersholawat kepada Nabi kata Gus Baha.

Oleh karena musabab seperti itu, Ulama Kondang ini mengingatkan kepada jemaah setianya agar tidak mengucapkan kalimat seperti itu saat ingin melakukan Shalawat kepada Rasulullah SAW.

Sejatinya tujuan dibacakannya Shalawat adalah untuk mengungkapkan rasa cinta dan kerinduan kepada Nabi Muhammad SAW serta agar diberikan ganjaran pahala juga.

Hanya saja, akibat suatu kekeliruan akibat salah ucapan bisa berpotensi membuat sang pembaca mendapatkan dosa.

Halaman:

Editor: Fathul Amrin


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini